kali ini saya mau berbagi cerita tentang Alexa Rank, apa sih alexa rank?? apa sih pentingnya alexa rank itu???
Alexa adalah suatu website yang mengontrol data peringkat blog/web kita di dunia maya ini. Alexa rank juga bisa mengetahui peringkat website-website lainnya seperti google, facebook, twitter, dan masih banyak lagi.
Dari mana Alexa Rank mengetahui ranking di blog kita?
informasi yang di dapat oleh Alexa.com adalah bersumber dari toolbar alexa yang terpasang pada jutaan komputer pengguna internet. Dengan terpasangnya alexa toolbar pada browser yang kita pakai, maka alexa.com akan mengetahui berapakah jumlah pengunjung serta page view pada website atau blog. Setelah data terkumpul maka mesin alexa akan secara otomatis membuat ranking atau peringkat pada website atau blog tersebut.Peringkat alexa atau alexa rank di mulai dari peringkat 1 sampai peringkat selanjutnya.
cara meningkatkan alexa rank gimana yaaah?
Ada banyak cara untuk meningkatkan alexa rank, Salah satu cara yang paling efektif adalah memasang alexa rank widget pada web atau blog yang anda miliki seperti di blog saya ini. Bagi anda yang ingin memasang alexa rank widget bisa anda dapatkan di sini niiii. tinggal masukan alamat web atau blognya, lalu ambil scriptnya dan masukan di web atau blog anda.
jadi jadi jadi kalo blog atau ga website anda ingin tenar di network, pakai aja alexa rank ini, di jamin banget deh blog anda akan tenar setenar-tenarnyaa.. hhee
kalo ada yang belum ngerti, tinggalin komentar aja ntar saya perjelas lagi sob.
0 komentar:
Posting Komentar
Silahkan Anda berkomentar jika anda mendukung blog ini agar terus maju.
----------------------------------------
| No SPAM, No Porn, No SARA |
----------------------------------------